
Tumbuh Bersama IPNU-IPPNU, Nailun Wakili Suara Anak Desa di Duta Muda Jatim 2025
Malang, SiRekan Nama Fairuz Zulfa Nailun Nafi’, atau yang kerap disapa Nailun mungkin belum terlalu dikenal. Namun, di lingkungan pelajar Nahdlatul Ulama di Kecamatan Turen, Kabupaten Malang, gadis kelahiran 12 Desember 2003 tersebut bukanlah wajah baru. Aktif sebagai kader IPPNU, Nailun berhasil menorehkan prestasi membanggakan dengan masuk sebagai finalis Duta Muda Jawa Timur 2025. Penampilannya…