DKC CBP-KPP Kabupaten Malang Gelar Bukber & Sosialisasi: Per erat Silaturahmi, Satukan Visi

Malang, Sirekan Dalam rangka mempererat silaturahmi dan memperkenalkan lebih jauh program-program yang ada Dewan Koordinasi Cabang (DKC) CPB-KPP Kabupaten Malang menggelar acara buka puasa bersama (IFTAR) sekaligus sosialisasi untuk kader-kadernya. Acara yang diadakan pada hari Minggu, (16/3/2025) ini bertujuan untuk menyatukan visi dan meningkatkan semangat kebersamaan antar kader di Kabupaten Malang. Acara yang akan berlangsung…

Selengkapnya

CBP KPP Lombok Tengah Gelar Diklatama untuk Memperluas Arah Gerak Organisasi

Lombok Tengah, SirekanDewan Koordinasi Cabang (DKC) Corps Brigade Pembangunan (CBP) dan Korp Pelajar Putri (KPP) Lombok Tengah sukses menggelar Pendidikan dan Latihan Tingkat Pertama (Diklatama). Kegiatan ini bertujuan untuk memperkuat kapasitas kader serta memperluas arah gerak organisasi dalam menjalankan visi dan misinya di tengah masyarakat, Ahad (23/02/2025). Diklatama yang diikuti oleh puluhan peserta ini berlangsung…

Selengkapnya

Presiden Joko Widodo Ajak 24 Ribu Kader IPNU Wujudkan Indonesia Emas 2045

Jakarta, NU Online Saat peringatan Hari lahir (Harlah) ke-70 Katan Pelajar Nahdlatul Ulama (IPNU), Presiden Republik Indonesia Joko Widodo mengajak santri dan pelajar wujudkan Indonesia emas pada tahun 2045. Bagi Jokowi, kuantitas yang sangat banyak harus dimanfaatkan untuk kemajuan bangsa Indonesia. “Ke depan situasi global tidak mudah, tantangan semakin berat, kompetisi semakin ketat antar negara, antar…

Selengkapnya

Sambut Harlah Ke-70, IPNU Gelar Apel 24 Ribu Kader Wujudkan Pelajar Emas 2045

Jakarta, NU Online Menyambut Hari Lahir (Harlah) ke-70 Katan Pelajar Nahdlatul Ulama (IPNU), Pimpinan Pusat (PP) IPNU menggelar Apel bersama 24 ribu kader di Taman Rekreasi, Kalianget, Wonosobo, Jawa Tengah, Senin (22/1/2024).Ketua Umum Pimpinan Pusat IPNU M Agil Nuruzzaman mengatakan bahwa kader sebanyak itu berdatangan secara langsung dari seluruh penjuru Indonesia, sehingga nampak Taman Rekreasi tersebut diwarnai oleh…

Selengkapnya

Peduli Lingkungan Hidup, IPNU-IPPNU Yogyakarta Gelar Pelatihan Inkubasi Kader Hijau

Yogyakarta, NU Online Di tengah semangat kepedulian terhadap lingkungan hidup yang semakin tumbuh, Pimpinan Cabang Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama (IPNU) dan Ikatan Pelajar Putri Nahdlatul Ulama (IPPNU) Kota Yogyakarta menggelar Pelatihan Inkubasi Kader Hijau di Hotel @Hom Timoho, pada Sabtu (27/1/2024).  Kegiatan tersebut terselenggara atas kerja sama IPNU-IPPNU Yogyakarta dengan Kementrian Agama dan Satuan Tugas (Satgas)…

Selengkapnya
Skip to content